https://bit.ly/35b6ylF

Halus Tapi Mempan, 6 Cara Jitu Menasehati Cowok Tanpa Melukai Egonya

Halus Tapi Mempan, 6 Cara Jitu Menasehati Cowok Tanpa Melukai Egonya
Terkadang kita memang tidak bisa selalu setuju dengan pendapat pasangan. Ada beberapa pandangan yang berbeda antara kamu dan dia. Jika memang dirasa pasanganmu bersikap seperti yang tidak seharusnya, maka kamu wajib menasehatinya. INFO MENARIK

Ingin menasehati cowokmu? Ada 5 kalimat halus yang bisa kamu lontarkan ketika akan memberi nasehat padanya. Dijamin egonya tidak akan terluka dan dia bisa mendengarkanmu secara seksama. TIPS KESEHARIAN

1. "Iya yang kamu lakuin itu udah bener kok, tapi mungkin bakal lebih baik lagi kalau . . ." BERITA UNIK



Kalimat pertama yang kamu lontarkan haruslah membesarkan hatinya terlebih dahulu. Sehingga ketika kamu memberikan saran, dia tak merasa keberatan. Hal ini juga membuat saran yang kamu sampaikan lebih bisa diterimanya dengan lapang dada.

2. "Sayang kamu hebat banget, tapi bakal lebih baik lagi kalau . . ."

http://danaqq.net/?ref=Ciaciaa


Sama seperti kalimat nomor 1, sebaiknya kamu memberikan pujian dulu. Sanjungan yang kamu berikan bakal membesarkan hatinya. Selanjutnya kamu bisa memberikan saran dengan bahasa yang halus tanpa memojokkannya.

3. "Aku kalau jadi kamu mungkin juga bakal melakukan hal yang sama, tapi coba kita lihat dari sudut pandang yang beda."

http://danaqq.net/?ref=Ciaciaa


Dengan kalimat itu, secara tidak langsung kamu memosisikan diri ada di sisinya dan gak menyerangnya. Hal ini gak membuat pasangan bersikap agresif karena tahu kamu ada di posisinya. Meskipun kamu melontarkan saran lain, namun dia bakal tetap merasa didukung penuh.

4. "Iya sih bener juga, tapi menurutmu kalau (katakan hal yang bertentangan dengan yang dilakukannya) juga bener gak sih?"



Alih-alih berupa pernyataan atau kalimat perintah, kamu bisa menggunakan kalimat tanya. Melontarkan kalimat tanya gak bakal membuatnya merasa digurui. Justru dia dipancing untuk berpikir dan menganalisa maksud dari perkataanmu.

5. "Memang bener kamu bersikap begitu, tapi kalau melakukan (katakan saranmu) gak ada salahnya juga kan?"

http://danaqq.net/?ref=Ciaciaa


Kalimat ini juga ampuh diucapkan supaya pasanganmu bisa mempertimbangkan hal lain. Bahkan, lewat kalimat ini maksudmu untuk menasehatinya bisa tersampaikan dan sama sekali tidak kentara.

6. "Yang kamu lakukan itu gak salah kok. Tapi aku tahu kamu bisa lebih baik dari ini."

http://danaqq.net/?ref=Ciaciaa


Alih-alih memojokkannya, pujilah dia dan posisikan dirimu seolah-olah berada di pihaknya. Selain itu, sanjung dia dan katakan padanya bahwa dia bisa melakukan hal yang lebih baik dari ini. Hal ini tentunya bakal memotivasi pasangan untuk memikirkan maksud dari ucapanmu ini.

Pastikan kamu mengatakan kalimat di atas saat suasana santai dan pasanganmu sedang dalam mood baik ya. Jadi, apakah kamu punya kalimat andalan lain? Coba share di kolom komentar.

Tidak ada komentar